Tinjau Lokasi Pembalakan Liar di Hutan Lindung Register II Sibatu Loting, Lurah Girsang Benarkan Ada Oknum Bagi-Bagi Amplop

    Tinjau Lokasi Pembalakan Liar di Hutan Lindung Register II Sibatu Loting, Lurah Girsang Benarkan Ada Oknum Bagi-Bagi Amplop

    SIMALUNGUN-Maraknya penebangan liar dikawasan Hutan Lindung Register II Sibatu Loting membuat sejumlah masyarakat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon turung langsung untuk mengecek lokasi dan menghentikan aksi pembalakan liar, Jumat (15/3/2024) kemarin

    Kedatangan sejumlah masyarakat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon bersama Lurah Girsang dan sejumlah pejabat yang terkait hanya untuk menghentikan aksi pembalakan liar yang terjadi di Hutan Lindung Register II Sibatu Loting Kelurahan Girsang,

    Namum kedatangan sejumlah masyarakat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon ke lokasi pembalakan liar dengan niat yang tulus dan baik malah dikejutkan dengan melihat seseorang bagi-bagi amplop berisikan 150.000 kepada sejumlah warga yang ikut

    "Seseorang bagi-bagi amplop kepada sejumlah warga yang ikut, namum sebagian warga yang datang justru tidak dapat amplop dengan alasan tidak dilihat oleh suruhan dari salah satu perusahaan yang membuka usahanya didekat lokasi pembalakan liar, "cetus Marga Sinaga

    Sinaga yang juga merupakan anggota kelompok Harangan mengaku, bahwa kedatangannya ke lokasi bukan membawakan atas nama kelompok, tapi secara pribadi, tapi kok ada seseorang yang ngaku-ngaku humas perusahaan bagi-bagi amplop, Siapa sih Donatornya tanya Sinaga?

    Sementara salah seorang warga Marga Manik yang menerima amplop berisikan uang Rp150.000 siap untuk mengembalikannya, Saya siap kembalikannya karena tak jelas apa maksud dan tujuan amplopnya, ”ujar Marga Manik itu

    Lurah Girsang Rudiartona Sinaga, SH yang juga ikut serta mengecek lokasi pembalakan liar yang terjadi di Hutan Lindung Register II Sibatu Loting membenarkan ada seseorang yang ngaku-ngaku humas bagi-bagi amplop kepada sebagian warga,

    Akan tetapi, ia bersama keplingnya yang ikut serta mengecek lokasi pembalakan liar tidak menerima amplop berisikan 150.000 itu dan hanya dijanjikan mendapat amplop, saat itu ku iah-iahkan aja, ”cetus Lurah Girsang Rudiartona Sinaga ketika dikonfirmasi jurnalis Indonesiasatu.co.id, Selasa (18/3/2023)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Dinas Kesehatan Simalungun Terima Piagam...

    Artikel Berikutnya

    Buka Kick of Meeting KLHS RPJMD 2025-2029,...

    Berita terkait

    Miris, Kejatisu Geledah Gudang BBM Tanpa Didampingi Polisi dan BPH Migas
    Antusias Penonton Luar Biasa dan Didukung Penuh Bupati, Rambung Sialang Akan Jadi Tempat Event Rally Berikutnya
    KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024
    Libur Nataru 2023-2024, Kadishub Samosir: Ribuan Kendaraan Akan Masuk ke Destinasi Pariwisata Negeri Indah Kepingan Sorga
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Pemprov Sumut Gelontorkan Anggaran 15 Miliar Sukseskan Aquabike Jetski World Championship 2024
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024
    Ketua KPU Sumut, Buka Debat Publik Terakhir Pilkada Gubernur: Ajak Paslon Sinergikan Kebijakan untuk Memperkokoh NKRI
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Libur Nataru 2023-2024, Kadishub Samosir: Ribuan Kendaraan Akan Masuk ke Destinasi Pariwisata Negeri Indah Kepingan Sorga
    Naruh Harapan Besar, Masyarakat Perdagangan Nyatakan Siap Menangkan Anton-Benny di Pilkada Simalungun 2024
    Hindari Antrean, Pengguna Jasa Dihimbau Miliki Tiket Sebelum Tiba di Pelabuhan Penyeberangan Ajibata dan Ambarita
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    Pemerintah Kabupaten Simalungun Akhirnya Kembalikan Fungsi Pantai Bebas Jadi Ruang Terbuka Publik Parapat

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pemkab Asahab Gelar Silaturahmi Akhir Masa Jabatan Pjs. Bupati Asahan
    Apel Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024

    Tags