Jalankan Peraturan Wali Kota Medan, Beatrix Star Tutup Selama Bulan Ramadhan

    Jalankan Peraturan Wali Kota Medan, Beatrix Star Tutup Selama Bulan Ramadhan

    MEDAN - Tempat hiburan malam Beatrix Star di Jalan Iskandar Muda, Kecamatan Medan Petisah tidak beroperasi pada saat bulan Ramadhan, Jum'at (14/4/2023) sore. 

    Hal itu di jelaskan Walikota Medan, Bobby Nasution yang mengeluarkan kebijakan melalui Surat Edaran Wali Kota Medan Nomor 400.8.2.2/1714 tanggal 21 Maret 2023. Dia berharap para pelaku usaha mematuhi isi surat edaran tersebut.

    Tampak dilokasi, tempat hiburan itu sepi dan tidak ada tanda - tanda beroperasi seperti video yang sudah beredar beberapa hari yang lalu.

    Warga sekitar yang sering mangkal dilokasi saat dikonfirmasi awak media menyebutkan dari awal bulan Ramadhan lokasi sudah tutup.

    "Sejak bulan Ramadhan tutup ini, kalau mau datang nanti setelah selesai bulan Ramadhan, " sebut pria berkulit hitam.

    Hal yang sama juga diutarakan oleh seorang penjaga parkir disekitar lokasi, bahwa Beatrix Star menuruti peraturan Walikota Medan yang tidak beroperasi selama bulan Ramadhan.

    "Tidak pernah buka itu selama bulan Ramadhan, nanti siap puasa baru buka, " ucapnya sambil menutupi Bet namanya.

    Sebelumnya, beredar video yang memperlihatkan bahwa lokasi hiburan malam itu tampak beroperasi. Video terlihat dengan durasi yang pendek dan terlihat ada pengunjungnya. Setelah ditelusuri bahwa video tersebut video lama yang sengaja disebar luaskan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.

    "Video lama itu. Kalau buka ya pasti terlihat kendaraan disini, " tutupnya.

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Kapendam I/BB : Benar, Anggota TNI Ikut...

    Artikel Berikutnya

    Hindari Penumpukan Kendaraan Dipelabuhan,...

    Berita terkait

    Danlantamal I Hadiri Acara Malam Apresiasi PON XXI Aceh - Sumut Wilayah Sumatera Utara Tahun 2024
    Pelaku Penganiayaan dan Pengerusakan Secara Bersama di Sihaporas Ditangkap, Ini Penjelasan Kapolres Simalungun
    BRI BO Medan Thamrin Berikan Bantuan Khitanan Massal Kepada RSU Muhammadiyah Sumut
    Bupati Samosir Hadiri Puncak Peringatan Hari Pers Nasional 2023, Presiden Ucapkan Selamat Hari Pers Kepada Insan Pers
    Jalan Salib dan Pawai Obor HKBP Harian ke Sibea-bea, Freddy Situmorang: Kebangkitan Kristus Beri Energi Baru
    KPU Sumut Serahkan Hasil Penelitian Syarat Administrasi Cagub dan Cawagub
    Danlantamal I Hadiri Acara Malam Apresiasi PON XXI Aceh - Sumut Wilayah Sumatera Utara Tahun 2024
    Pelaku Penganiayaan dan Pengerusakan Secara Bersama di Sihaporas Ditangkap, Ini Penjelasan Kapolres Simalungun
    BRI BO Medan Thamrin Berikan Bantuan Khitanan Massal Kepada RSU Muhammadiyah Sumut
    Bupati Samosir Hadiri Puncak Peringatan Hari Pers Nasional 2023, Presiden Ucapkan Selamat Hari Pers Kepada Insan Pers
    Naruh Harapan Besar, Masyarakat Perdagangan Nyatakan Siap Menangkan Anton-Benny di Pilkada Simalungun 2024
    Libur Nataru 2023-2024, Kadishub Samosir: Ribuan Kendaraan Akan Masuk ke Destinasi Pariwisata Negeri Indah Kepingan Sorga
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    Hindari Antrean, Pengguna Jasa Dihimbau Miliki Tiket Sebelum Tiba di Pelabuhan Penyeberangan Ajibata dan Ambarita
    Pemerintah Kabupaten Simalungun Akhirnya Kembalikan Fungsi Pantai Bebas Jadi Ruang Terbuka Publik Parapat

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan
    Isu Abetnego Tarigan 'Nucel' Cari Nama di Liang Melas Datas 'Terpatahkan'
    KIA Motors: Perjalanan dari Sepeda ke Kendaraan Listrik Terdepan
    Nissan: Perjalanan dari Datsun hingga Merek Global Terkemuka

    Tags